Usir Kejenuhan Berikut Kegiatan Seru Bersama si Kecil Bisa Dilakukan di Rumah Saat PPKM Darurat

WARTAKOTALIVE.COM, JAKARTA - Masa Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat yang diputuskan Pemerintah membuat masyarakat benar-benar harus di rumah saja.

Bagi orang dewasa mungkin lebih mengerti mengapa kondisi itu harus dilakukan.

Namun bagi anak-anak berada di rumah saja tentu bisa membosankan.

Orangtua dituntut kreatif dan inovatif untuk mengatasi kebosanan anak di masa PPKM ini.

Baca juga: Demi Bertahan Hidup di Tengah Pandemi Covid-19, Sejumlah Artis Dikabarkan Mulai Jual Mobil dan Rumah

Baca juga: Susu Bear Brand Mahal dan Langka di Pasar, Ini Tanggapan Nestle 

Baca juga: Daftar 10 Lokasi Isi Ulang Tabung Oksigen di Bekasi

Pada saat ini juga waktu yang tepat untuk menumbuhkan rasa kebersamaan bersama keluarga.

Seperti yang dicanangkan Pemerintah pada tahun 1992.

Presiden Republik Indonesia menetapkan tanggal 29 Juni sebagai Hari Keluarga Nasional (Harganas) dengan tujuan untuk menumbuhkan rasa kebersamaan.

Lebih dari satu tahun ini merasakan pandemi Covid-19 dan merasakan selalu berkumpul selama 24 jam sehari bersama anggota keluarga serumah.

Namun tetap terus diingatkan akan pentingnya meluangkan waktu berkualitas dengan keluarga, termasuk bersama si kecil.

Berikut manfaat yang bisa didapatkan dengan meluangkan waktu bersama keluarga, dilansir dari siaran pers Greenfields yang diterima Warta Kota, Rabu (14/7/2021):

1. Komunikasi

Related Posts

0 Response to "Usir Kejenuhan Berikut Kegiatan Seru Bersama si Kecil Bisa Dilakukan di Rumah Saat PPKM Darurat"

Post a Comment