TERNYATA Ini Manfaat Donorkan Plasma Konvalesen untuk Pasien Covid-19 Termasuk Hidup Lebih Lama
Reporter: Octavia Monalisa
TRIBUNNEWSMAKER.COM - Para penyintas Covid-19 diimbau bisa mendonorkan plasma konvalesennya untuk pasien yang masih berjuang lawan virus corona.
Seperti diketahui, donor plasma konvalesen menjadi salah satu cara untuk menyelamatkan pasien Covid-19.
Tak jarang di tengah meningkatnya kasus Covid-19, permintaan untuk donor plasma konvalesen juga ikut meroket.
Tak terkecuali para artis yang keluarganya terpapar Covid-19 pun gencar mencari donor plasma konvalesen.
Tak mudah memang mencari pendonor plasma konvalesen.
Pasalnya pendor harus memenuhi syarat yang dibutuhkan sesuai dengan kondisi pasien Covid-19.
Baca juga: BERSYUKUR Bisa 4 Kali Donor Plasma Konvalesen, Penyintas Covid-19: Tidak Bisa Dibeli oleh Siapapun
Baca juga: Kegunaan Plasma Konvalesen untuk Terapi Penyembuhan Pasien Covid-19, Ini Syarat & Cara Jadi Pendonor

Cara kerja donor plasma konvalesen ini pun menakjubkan.
Mereka yang sudah sembuh dari Covid-19, antibodinya akan terbentuk lebih kuat.
Antibodi dari penyintas inilah yang sangat dibutuhkan bagi mereka yang masih positif Covid-19.
0 Response to "TERNYATA Ini Manfaat Donorkan Plasma Konvalesen untuk Pasien Covid-19 Termasuk Hidup Lebih Lama"
Post a Comment